Ferdinand Hutahaean Ragukan Komitmen HNW terhadap NKRI Pasca Diduga Dukung Aksi Reuni 212

- 2 Desember 2021, 15:54 WIB
Ferdinand Hutahaean tanggapi soal komitmen HNW terhadap NKRI.
Ferdinand Hutahaean tanggapi soal komitmen HNW terhadap NKRI. /Tangkap layar YouTube.com/Ferdinand Hutahaean.

Politikus yang cukup aktif dalam memberikan kritik di media sosial tersebut berpendapat bahwa cuitan dari HNW cukup provokatif.

“Tweetnya (cuitannya) saja provokatif seperti ini,” demikian diutarakan oleh Ferdinand Hutahaean.

Cuitan Ferdinand Hutahaean.
Cuitan Ferdinand Hutahaean. Twitter.com/@FerdinandHaean3

Karena, dinilai oleh pria kelahiran tahun 1997 tersebut, bahwa cuitan dari HNW juga mampu memancing kemarahan bahkan kebencian.

Baca Juga: Perpanjang Masa Karantina, Pemerintah Lakukan Upaya Cegah Omicron Masuk Indonesia

“Memancing kemarahan kebencian antar suku,” ungkapnya dengan lebih tegas.

Bahkan, diakui juga oleh mantan anggota dari Partai Demokrat ini, bahwa dirinya juga seakan dibuat geram dan hampir mengumpat.

“Mau bilang as* tapi enggak tega,” demikian diungkapkan tanpa ragu-ragu olehnya.

Disinyalir, respon dari Ferdinand Hutahaean tersebut merupakan tanggapan atas salah satu cuitan dari HNW.

Baca Juga: Anies Baswedan dan Riza Patria Dipastikan Tak Hadiri Reuni 212

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah

Sumber: Twitter @FerdinandHaean3


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x