10 Kata-kata Bijak Hari Hak Asasi Manusia Sedunia 2021 Ini Bisa Jadi Ucapan Keren di Status Medsos

- 6 Desember 2021, 17:14 WIB
10 kata-kata bijak Hari Hak Asasi Manusia alias Hari HAM Sedunia yang bisa menjadi ucapan keren di status medsos.
10 kata-kata bijak Hari Hak Asasi Manusia alias Hari HAM Sedunia yang bisa menjadi ucapan keren di status medsos. /Freepik/stories

PR DEPOK - Memperingati Hari HAM Sedunia, 10 kata-kata bijak 'Selamat Hari Hak Asasi Manusia Sedunia 2021' ini bisa jadi ucapan keren di status sosial medsos.

Hari Hak Asasi Manusia Sedunia 2021 atau yang disebut juga sebagai Universal Declaration of Human Right akan berlangsung pada 10 Desember 2021.

Lalu pada tahun ini tepatnya di 2021. Hari Hak Asasi Manusia Sedunia telah menyentuh usia ke-73 tahun karena HAM sendiri didirikan pada tahun 1948.

Kita bisa ikut serta merayakan hari istimewa tersebut dengan menuliskan ucapan yang tersirat akan kata-kata bijak mengenai Hari HAM.

Baca Juga: Berikut Ini 5 Manfaat Berjalan Tanpa Alas Kaki, Salah Satunya Dapat Meningkatkan Kualitas Tidur

Selanjutnya ucapan selamat itu kamu bagikan ke grup WhatsApp, atau bisa juga jika ingin dijadikan status sosial media lainnya.

Sebagaimana yang dirangkum PikiranRakyat-Depok.com dari berbagai sumber, berikut ini 10 kata-kata bijak yang bisa jadi ucapan 'Selamat Hari Hak Asasi Manusia Sedunia (Hari HAM Sedunia) 2021'.

1. Setiap manusia dilahirkan merdeka, mereka pun memiliki hak dan kebebasan yang sama tanpa adanya pengecualian. Selamat Hari Hak Asasi Manusia Sedunia 2021 teman-teman.

2. Aku, Kamu ataupun Mereka dilahirkan bebas dan setara. Kita semua pun berhak hidup dengan bebas dan aman. Bahkan berhak menginginkan orang lain memandang tanpa mempedulikan ras, warna kulit, suku, atau pilihan politik. Selamat Hari Hak Asasi Manusia Sedunia 2021 teman-teman!.

Baca Juga: Eks Jubir KPK Sebut ada Gerombolan yang Kalang Kabut Paska Terbitnya Perpol Pengangkatan Novel Baswedan Cs

Halaman:

Editor: Khairunnisa Fauzatul A

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x