Menteri BUMN Siapkan Program agar Anak Bangsa Lulusan Luar Negeri Mau Pulang: Kita Kasih Harapan tuk Kembali

- 9 Desember 2021, 13:46 WIB
Menteri BUMN, Erick Thohir.
Menteri BUMN, Erick Thohir. /Instagram.com/@erickthiohir

Tak hanya itu, Erick Thohir juga menjelaskan bahwa saat ini PLN sedang membutuhkan ahli putra-putri bangsa untuk mengelola energi terbarukan atau renewable energy.

Setelahnya, ada bank BTN yang juga akan membangun smart city atau kota pintar yang segalanya serba terintegrasi.

Baca Juga: Jeff Smith Disebut Konsumsi 4 Lembar LSD Sehari, Polisi Ungkap Efek dari Narkotika Jenis Baru Ini

Dalam hal ini, Erick Thohir bersama tim Kementerian BUMN mendukung transformasi human capital sebagai representasi momentum bonus demografi.

Pengembangan SDM atau human capital dan inovasi model bisnis merupakan fokus utama Kementerian BUMN dalam menjawab tantangan di masa depan.

Hal ini juga dilakukan semata-mata untuk menghadapi era disrupsi digital karena diyakini akan merubah tren pekerjaan.

Baca Juga: Makan Buah dan Sayur Terbukti Meningkatkan Kesehatan Mental Anak

Atas dasar hal tersebut, Menteri BUMN meminta kepada Forum Human Capital Indonesia (FHCI) agar bisa membuat peta terkait pekerjaan di BUMN yang akan hilang di masa depan.***

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x