Mustofa Nahrawardaya Sebut Putin Lebih Pintar dari Islam Liberal: Dunia Memang Aneh

- 26 Desember 2021, 14:25 WIB
Mustofa Nahrawardaya turut bereaksi atas pembelaan Presiden Rusia Vladimir Putin terhadap Nabi Muhammad./ Instagram @tofatofa_id.
Mustofa Nahrawardaya turut bereaksi atas pembelaan Presiden Rusia Vladimir Putin terhadap Nabi Muhammad./ Instagram @tofatofa_id. /

Dijelaskan Putin, kebebasan artistik secara umum adalah hal yang penting dengan tetap menekankan bahwa ada batasan yang mestinya tidak melanggar kebebasan komunitas lain.

Ia mengungkapkan, Rusia memiliki tradisi menghormati budaya dan agama lain sejak negara yang mewakili 11 persen dari daratan dunia itu berkembang sebagai masyarakat multi-etnis dan multi-budaya.

Presiden yang kini berusia 69 tahun tersebut pun mengatakan bahwa rasa hormat tak banyak tersedia di negara lain.

Baca Juga: Klarifikasi Prof Bambang Saputra Soal Fotonya Ditampilkan Saat Acara 40 Harian Vanessa Angel

Dalam kesempatan itu, Putin juga menegaskan bahwa tindakan-tindakan yang melanggar kebebasan beragama dan melukai perasaan pemeluk suatu agama, akan melahirkan aksi-aksi pembalasan oleh kelompok-kelompok ekstremis.***

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: Twitter @TofaTofa_id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah