Mardani Ali Sebut Kerumunan Jokowi Berpotensi Picu Klaster Baru, Ruhut Sitompul: Jangan Kau Samakan dengan HRS

- 5 Februari 2022, 15:00 WIB
Politisi Partai PDIP Ruhut Sitompul.
Politisi Partai PDIP Ruhut Sitompul. /Instagram @ruhutp.sitompul

Cuitan Ruhut Sitompul menanggapi cuitan Mardani Ali Sera.
Cuitan Ruhut Sitompul menanggapi cuitan Mardani Ali Sera. Twitter @ruhutsitompul

"Jangan kau samakan dengan HRS berkerumun dengan ada Udang dibalik Baso beda banget lah yaouuuh ha ha ha MERDEKA," ujarnya pada akhir cuitan.

Diketahui bersama, cuplikan video saat Jokowi membagi-bagikan kaos dan menimbulkan kerumunan beredar luas di media sosial.

Baca Juga: Bocah Maroko Terperangkap di Sumur Selama 4 Malam, Tim Penyelamat: Kami Hampir Sampai

Adapun lokasi saat Jokowi membagikan kaus yakni di Pasar Porsea, Kabupaten Toba, Sumatra Utara.

Dalam video yang beredar di media sosial Twitter, tampak masyarakat mengerumuni Jokowi yang hendak masuk ke mobil.

Terkait kedatangannya yang menimbulkan kerumunan, Jokowi mengakui bahwa warga sangat antusias menyambutnya lantaran ia adalah presiden pertama yang datang ke Kabupaten Dairi.

Baca Juga: 3 Jenderal NII di Garut Resmi Ditangkap Terkait Propaganda, Ridwan Kamil: Jangan Main-main

Sementara itu, menanggapi kerumunan masyarakat Toba ini, Kepala Sekretariat Presiden Heru Budi Hartono mengakui pihaknya kesulitan mengendalikan keinginan masyarakat yang hendak bertemu dengan Jokowi, sehingga menimbulkan kerumunan.

Kendati sejumlah pasukan pengamanan presiden (Paspampres) mencoba menahan kerumunan masyarakat agar tak mendekat ke Jokowi, tetapi dia tak bisa mencegah antusias para warga.***

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x