Bansos Rp600.000 Cair Lagi hingga Akhir Maret 2022, Cek Nama Penerima BPNT/Kartu Sembako di Link Berikut

- 15 Maret 2022, 14:11 WIB
Ilustrasi. Bansos Rp600.000 cair lagi hingga akhir Maret 2022, berikut cara cek nama penerima BPNT/Kartu Sembako di cekbansos.kemensos.go.id.
Ilustrasi. Bansos Rp600.000 cair lagi hingga akhir Maret 2022, berikut cara cek nama penerima BPNT/Kartu Sembako di cekbansos.kemensos.go.id. /Pixabay/EmAji.

PR DEPOK – Bantuan sosial atau bansos Rp600.000 Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT//Kartu Sembako) cair lagi di Maret hingga tanggal 31, cek nama penerima di situs cekbansos.kemensos.go.id.

Adapun masyarakat yang ingin memastikan status penerimaan bansos Rp600.000 Maret 2022 bisa cek nama penerima bansos BPNT/Kartu Sembako secara online melalui cekbansos.kemensos.go.id, hanya dengan menyiapkan Kartu Tanda Penduduk (KTP).

Meski demikian tidak semua masyarakat yang memiliki KTP bisa cek nama penerima bansos BPNT/Kartu Sembako di cekbansos.kemensos.go.id untuk mencairkan bansos Rp600.000.

Baca Juga: Bawa Air dan Tanah dari Gunung Tidar ke IKN, Ganjar Pranowo: Memiliki Arti Menjaga Keseimbangan

Hanya masyarakat yang tergolong sebagai Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang bisa cek nama penerima bansos Rp600.000 di situs tersebut.

Lantas, bagaimana tahapan cara cek nama penerima bansos Rp600.000 di cekbansos.kemensos.go.id? Simak artikel ini sampai habis.

Cara cek nama penerima bansos Rp600.000 2022 online

- KPM mengakses situs cekbansos.kemensos.go.id

Baca Juga: Rusia Ingin Drone Bersenjata dari China untuk Perang Ukraina, AS Peringatkan Eropa

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah