Cara Daftar MyPertamina untuk Beli Pertalite dan Solar, Berlaku di 11 Daerah Mulai 1 Juli 2022

- 29 Juni 2022, 14:24 WIB
Simak cara daftar MyPertamina bagi pengguna mobil untuk beli Pertalite dan Solar mulai 1 Juli 2022.
Simak cara daftar MyPertamina bagi pengguna mobil untuk beli Pertalite dan Solar mulai 1 Juli 2022. /Tangkap layar aplikasi MyPertamina

PR DEPOK - Simak informasi cara daftar MyPertamina untuk beli pertalite dan solar yang berlaku di 11 daerah.

Pembelian pertalite dan solar mulai 1 Juli 2022, kini diberlakukan untuk menggunakan aplikasi MyPertamina.

Adapun dalam artikel ini akan dijelaskan cara daftar MyPertamina untuk transaksi pembelian pertalite dan solar, beserta 11 daerah yang akan diberlakukan tahap 1.

Baca Juga: PRJ Kemayoran 2022 Sampai Kapan? Simak Jadwal Lengkap Gelaran Jakarta Fair dan Cara Beli Tiket Masuk

Sebagaimana dikutip oleh Pikiranrakyat-Depok.com dari website MyPertamina, ini penjelasan cara daftar MyPertamina untuk transaksi pembelian pertalite dan solar, beserta 11 daerah yang akan diberlakukan tahap 1.

Cara Daftar MyPertamina

1. Pertama, lakukan pendaftaran akun, untuk mengkases aplikasi MyPertamina.

2. Siapkan dokumen yang dibutuhkan seperti KTP, STNK, foto kendaraan, dan dokumen pendukung lainnya.

Baca Juga: Prakerja Gelombang 34 Resmi Ditutup! Segera Login prakerja.go.id, Cek 3 Notifikasi Ini Tanda Lolos Seleksi

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x