Bertemu Vladimir Putin di Rusia, Jokowi Sampaikan Pesan Volodymyr Zelensky?

- 1 Juli 2022, 08:50 WIB
Momen Presiden RI, Jokowi (kiri) dan Presiden Rusia, Vladimir Putin (kanan) gelar pertemuan di Istana Kremlin pada Kamis, 30 Juni 2022.
Momen Presiden RI, Jokowi (kiri) dan Presiden Rusia, Vladimir Putin (kanan) gelar pertemuan di Istana Kremlin pada Kamis, 30 Juni 2022. /BPMI/Laily Rachev via ANTARA FOTO.

"Ini sebuah berita yang baik," kata mantan Gubernur DKI Jakarta ini lagi, sebagaimana dikutip 

Orang nomor 1 di Indonesia ini menegaskan dukungan terhadap upaya Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) untuk mereintegrasi komoditas pangan Rusia dan Ukraina ke dalam rantai pasok global.

"Khusus untuk jalur ekspor produk pangan Ukraina, terutama melalui jalur laut, tadi sekali lagi Presiden Putin sudah memberikan jaminannya," ujar dia secara tegas.

Baca Juga: Bansos PKH Tahap 3 Cair Hari Ini? Simak Kategori Penerima yang Bisa Cairkan Uang Tunai hingga Rp3 Juta

Menutup pernyataannya, Jokowi menegaskan juga bahwa Indonesia tidak memiliki kepentingan apa pun kecuali ingin melihat perang dapat segera selesai dan rantai pasok pangan, pupuk, serta energi dapat segera diperbaiki.

"Saya mengajak seluruh pemimpin dunia untuk bekerja sama kembali menghidupkan semangat multilateralisme, semangat damai dan semangat kerja sama. Hanya dengan spirit ini perdamaian dapat dicapai," pungkas Jokowi.***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x