Sosok Menpan RB Tjahjo Kumolo di Mata Jokowi dan Sahabat

- 1 Juli 2022, 16:55 WIB
Menpan RB, Tjahjo Kumolo.
Menpan RB, Tjahjo Kumolo. /menpan.go.id/

PR DEPOK - Presiden Joko Widodo (Jokowi) turut berduka cita terkait meninggalnya Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) Tjahjo Kumolo.

Ketika mendengar bahwa Menpan RB Tjahjo Kumolo meninggal dunia, Presiden Jokowi tengah berada di luar negeri.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Joko Widodo (@jokowi)

Saya tengah berada dalam lawatan di luar negeri ketika mendengar kabar duka dari Tanah Air bahwa Bapak Tjahjo Kumolo telah berpulang ke Rahmatullah di Jakarta pada hari Jumat pukul 11.10 WIB. Innalillahi wa inna ilaihi rajiun,” tulis Presiden Jokowi melalui unggahan akun resminya di Instagram @jokowi seperti dikutip Pikiranrakyat-Depok.com.

Baca Juga: Cara Beli Minyak Goreng Curah Harga Rp14.000 Pakai PeduliLindungi dan KTP

Presiden Jokowi atas nama rakyat Indonesia menyampaikan belasungkawa atas meninggalnya Tjahjo Kumolo melalui.

Atas nama pemerintah, negara, dan rakyat Indonesia, saya menyampaikan belasungkawa yang sedalam-dalamnya,” tulis Jokowi.

Jokowi mengenang Tjahjo Kumolo sebagai seorang tokoh pemuda dan politisi yang berpulang di puncak pengabdiannya kepada negara sebagai Menpan-RB.

Baca Juga: Apakah Penggunaan HP Saat Beli Pertalite dan Solar di SPBU Aman? Simak Penjelasannya

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x