Mengenal Sejarah Serta Makna Hari Kesaktian Pancasila yang Diperingati Pada 1 Oktober

- 30 September 2022, 14:16 WIB
Sejarah dan makna Hari Kesaktian Pancasila.
Sejarah dan makna Hari Kesaktian Pancasila. /Instagram.com/@monumenpancasilasakti

PR DEPOK - Hari Kesaktian Pancasila seperti diketahui, selalu diperingati setiap tanggal 1 Oktober setiap tahunnya.

Namun demikian, tak sedikit yang masih bertanya kenapa Hari Kesaktian Pancasila ini diperingati pada tanggal 1 Oktober.

Untuk itu, berikut Pikiranrakyat-Depok.com akan mengulas mengenai sejarah singkat Hari Kesaktian Pancasila serta maknanya yang telah dirangkum dari berbagai sumber.

Baca Juga: Cek Bansos BPNT Oktober 2022 secara Online Lewat cekbansos.kemensos.go.id

Sejarah Singkat Hari Kesaktian Pancasila

Pada peristiwa 30 September 1965 atau dikenal dengan peristiwa G30S PKI, merupakan sejarah kelam bagi bangsa Indonesia.

Dimana diketahui pada peristiwa G30S PKI ini, enam jenderal serta beberapa orang lainnya dibantai oleh sekelompok yang menurut otoritas militer saat itu merupakan Partai Komunis Indonesia. 

Gejolak yang timbul akibat G30S PKI sendiri pada akhirnya berhasil diredam oleh otoritas militer Indonesia.

Baca Juga: Cara Cek Penerima PKH Tahap 4 Online Lewat cekbansos.kemensos.go.id

Halaman:

Editor: Fajar Rahmawan

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x