Pemkab Tangerang Sumbang Rp1 M untuk Korban Gempa Cianjur

- 30 November 2022, 18:21 WIB
Ilustrasi bencana gempa bumi di Cianjur.
Ilustrasi bencana gempa bumi di Cianjur. /Pixabay/ Angelo Giordano

"Semoga bantuan ini dapat meringankan beban korban gempa. Kami doakan agar Cianjur segera bangkit kembali," ucapnya.

Rasyid juga menambahkan, selama ini Pemkab Tangerang dan Pemkab Cianjur telah berkoordinasi terkait upaya penanganan terhadap korban bencana alam.

Baca Juga: Cek Nama Penerima Bansos Rp900.000 Desember 2022 Online Lewat HP

"Melalui asisten 1 Setda Kabupaten Cianjur telah menyampaikan terima kasih atas bantuan yang diberikan Pemkab Tangerang," kata Rasyid.

Seperti yang diketahui, gempa berkekuatan 5.6 Magnitudo mengguncang Cianjur beberapa minggu yang lalu tepatnya pada hari Senin, 21 Novmber 2022.

Gempa tersebut terjadi pada pukul 13.21 WIB dan getaran terasa hingga ke beberapa wilayah sekitarnya.

Baca Juga: Daftar Penerima Manfaat BLT BBM Tahap 2 Cair Rp300.000, Begini Caranya Bisa Pakai HP

Akibat gempa tersebut banyak rumah warga dan bangunan-bangunan lainnya rusak bahkan hancur.***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x