Benarkah Besok Libur? Ada Apa dengan Tanggal 18 Mei? Simak Penjelasannya

- 17 Mei 2023, 07:39 WIB
Tanggal 18 Mei libur? Ada peristiwa apa? Berikut ini penjelasannya.
Tanggal 18 Mei libur? Ada peristiwa apa? Berikut ini penjelasannya. /Instagram/@kemdikbud.ri

Sama dengan sebelumnya, bagi para pekerja atau lembaga pendidikan akan ikut memperingati hari ini sebagai hari merah yang akan jatuh pada hari kamis besok.

Kebijakan ini dilaksanakan setiap tahunnya untuk memberi kesempatan bagi umat Kristiani yang merayakannya sekaligus menghormati prosesi perayaan dan ibadah Kristen.

Baca Juga: Anggota DPRD Apresiasi Tradisi Lebaran Depok, Bisa Gerakkan UMKM dan Jadi Daya Tarik Wisata

Hari Kenaikan Isa Almasih ini jatuh pada hari ke-40 atau hari Kamis pekan ke-6 setelah minggu hari Paskah.

Bagi umat Kristiani, Anda bisa mengambil waktu ini untuk melaksanakan kebaktian rohani di gereja-gereja.

Sedangkan bagi yang tidak merayakan dapat memanfaatkan hari libur besok menjadi waktu untuk berkumpul bersama keluarga atau kerabat.

Demikianlah informasinya, bagikan artikel ini kepada teman-teman Anda untuk mengetahui besok 18 Mei memperingati hari apa.***

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah