Toko Buku Gunung Agung Tutup Semua Outlet Akhir Tahun, Warganet: Sad Banget!

- 22 Mei 2023, 07:12 WIB
Warganet mengungkapkan kesedihan atas kabar Toko Buku Gunung Agung akan menutup semua outlet pada akhir tahun 2023.*
Warganet mengungkapkan kesedihan atas kabar Toko Buku Gunung Agung akan menutup semua outlet pada akhir tahun 2023.* /IST

 

Seiring dengan berjalannya waktu, toko buku ini menjadi semakin besar dan kompleks di awal tahun kemerdekaan.

Yang kemudian Haji Masagung mendirikan sebuah perusahaan impor buku yang diberi nama Firma Gunung Agung.

Baca Juga: Tips agar Kinerja Windows 11 Makin Cepat, Salah Satunya Mengubah Mode Daya

Penutupan Toko Buku Gunung Agung ini memunculkan berbagai reaksi dari warganet, kebanyakan dari mereka tidak setuju dengan penutupan toko buku tersebut.

“Sad banget,” tulis akun @efria***

 

“Duh sayang sekali, padahal saya sering bawa anak kesana ke toko buku untuk berbelanja buku bacaan,” tulis akun @PapaRox***

“Sedih banget, fakta sih. Makin lama toko buku bahkan perpustakaan sepi peminat. Zaman udah berubah, entah ke arah mana,” tulis akun @synch***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x