Terkait Pembebasan Pilot Susi Air, Mahfud MD Tegaskan Tak Ada Campur Tangan Negara Lain

- 30 Mei 2023, 10:46 WIB
Mahfud MD menegaskan tak ada campur tangan negara lain dalam proses pembebasan pilot Susi Air karena ini.
Mahfud MD menegaskan tak ada campur tangan negara lain dalam proses pembebasan pilot Susi Air karena ini. /Instagram @mohmahfudmd/

Sebelumnya, Panglima TNI Laksamana Yudo Margono memastikan bahwa TNI terus berupaya untuk menyelamatkan pilot Susi Air, Captain Philip Mark Mehrtens, yang disandera oleh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) pimpinan Egianus Kogoya.

"Kami tentu berusaha menyelamatkan (Philip Mark Mehrtens). Kami tidak dapat menjelaskan secara detail tentang taktik dan strategi yang kami gunakan," ungkap Yudo Margono.

Jenderal bintang empat TNI ini juga menjelaskan bahwa upaya penyelamatan pilot Susi Air dilakukan dengan sangat hati-hati, dengan tujuan agar tidak menimbulkan korban jiwa dari masyarakat.

Baca Juga: Cara Cek Penerima Bansos BPNT 2023 Online Pakai NIK dan HP di Link Resmi Kemensos cekbansos.kemensos.go.id

"Kami terus berusaha menyelamatkan pilot tanpa mengorbankan nyawa, baik dari penduduk sekitar," tambahnya.***

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x