5 Rekomendasi untuk Destinasi Wisata di Kediri yang Ramah dengan Dompet Anda

- 23 Juli 2023, 09:52 WIB
Ilustrasi - Goa Selomangleng salahsatu destinasi wisata di Kediri yang ramah dengan dompet Anda.
Ilustrasi - Goa Selomangleng salahsatu destinasi wisata di Kediri yang ramah dengan dompet Anda. /Lingkar Kediri

Di musim ini, curah hujan tidak terlalu tinggi, sehingga Anda bisa menikmati keindahan ratusan bunga matahari dan mengambil foto selfie yang menakjubkan.

Kebun Bunga Matahari Kediri buka mulai pukul 08.00 hingga 17.00 WIB dan menyediakan fasilitas seperti kamar mandi/toilet, area kuliner, area belanja, serta area tempat istirahat.

Baca Juga: 10 Mie Ayam di Bekasi Rating Tinggi, Ini Lokasinya

Luas lahan parkir di tempat ini juga mencukupi untuk menampung puluhan kendaraan.

Kebun Binatang Gudang Garam: Wisata Seru Keluarga di Kediri

 

Kebun Binatang Gudang Garam Kediri adalah salah satu destinasi wisata menarik yang ramai dikunjungi oleh keluarga, terutama oleh anak-anak yang ingin lebih mengenal berbagai jenis hewan.

Anda dapat melihat berbagai macam satwa, seperti macan, monyet, rusa, dan masih banyak lagi hewan lainnya.

Baca Juga: 10 Referensi Sate di Bekasi: Bumbu Rempahnya Berasa, Gurihnya Nampol

Kebun Binatang Gudang Garam Kediri buka setiap hari dari pukul 08.00 hingga 17.00 WIB. Tempat ini menawarkan pengalaman menarik dan edukatif sekaligus.

Halaman:

Editor: Cecev Handoyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah