Napak Tilas Sejarah Kemerdekaan Indonesia, Ini 4 Museum Virtual yang Bisa Diakses dari Rumah

- 1 Agustus 2023, 16:43 WIB
Ini 4 museum virtual yang bisa diakses dari rumah untuk saksikan napak tilas sejarah kemerdekaan Indonesia.
Ini 4 museum virtual yang bisa diakses dari rumah untuk saksikan napak tilas sejarah kemerdekaan Indonesia. /Foto : Ensiklopedia DKI Jakarta

Napak tilas sejarah kemerdekaan Indonesia tidak boleh meninggalkan Museum Perumusan Naskah Proklamasi.

Peristiwa perumusan naskah proklamasi tentu saja menjadi bagian penting dalam tahap persiapan deklarasi kemerdekaan Indonesia tahun 1945.

Perumusan Naskah Proklamasi dilakukan di kediaman petinggi militer Jepang bernama Laksamana Maeda yang merupakan sahabat Ahmad Subardjo.

Gedung yang sudah berdiri sejak tahun 1920-an itu kemudian diresmikan sebagai Museum Perumusan Naskah Proklamasi.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer Besok, 2 Agustus 2023: Jangan Merasa Iri dengan Pencapaian Orang Lain, Jadikan Motivasi!

Alamatnya ada di Jl. Imam Bonjol No.1, Menteng, Jakarta Pusat. Koleksi yang bisa dilihat di museum ini antara lain naskah proklamasi asli yang ditulis tangan, teks proklamasi asli yang sudah diketik, mesin ketik naskah proklamasi, dan berbagai ruangan yang digunakan dalam rangka penyusunan naskah proklamasi.

Museum ini juga bisa dilihat secara virtual melalui tautan https://munasprok.go.id/Web/tour.

4. Tugu Proklamasi

Tugu proklamasi merupakan lokasi bersejarah dimana Presiden Soekarno membacakan naskah proklamasi didampingi oleh Bung Hatta.

Baca Juga: Bansos BPNT Agustus 2023 Cair Berapa dan Kapan? Segera Cek Status Pencairan di cekbansos.kemensos.go.id

Tugu tersebut dibangun di kompleks Taman Proklamasi di Jl. Proklamasi, Jakarta Pusat, yang dahulunya adalah Jl. Pegangsaan Timur No. 56, rumah tinggal Bung Karno.

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: ditsmp.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah