Cara Cek Kualitas Udara di DKI Jakarta secara Online Lewat Aplikasi JAKI

- 14 Agustus 2023, 11:09 WIB
Ilustrasi polusi udara di DKI Jakarta.
Ilustrasi polusi udara di DKI Jakarta. /Antara/Aditya Pradana Putra/

Setelah aplikasi berhasil terunduh, buka fitur JAKI SPU dan pilih lokasi terdekat atau lokasi yang Anda tempati sekarang, misalnya DKI Jakarta. Setelah itu, indeks kualitas udara di daerah mu akan muncul lengkap dengan lokasi, tanggal dan waktunya.

Di dalam aplikasi JAKI tersebut, indeks kualitas udara yang muncul akan berupa angka. Angka ini akan menunjukan apakah kualitas udara di DKI Jakarta buruk atau tidak.

Baca Juga: 5 Varian Bakmi di Pekalongan yang Gurih dan Populer, Berikut Lokasinya

Berikut adalah penjelasannya.

- Angka 0 – 50: Udara baik

- Angka 51 – 100: Udara sedang

- Angka 101 – 150: Tidak baik untuk orang yang sensitif

Baca Juga: Tengok Kanan Kiri, Ini 5 Tempat Sate Enak dan Terkenal di Semarang

- Angka 151 – 200: Tidak sehat

- Angka 201 – 300: Sangat tidak sehat

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah