KTT ASEAN ke-43 Selesai, Simak 15 Dokumen yang Telah Disepakati: Ternyata 2026 Diselenggarakan di Sini

- 8 September 2023, 13:25 WIB
Simak 15 dokumen yang telah disepakati dalam KTT ASEAN ke-43, yang telah berakhir pada 7 September 2023.
Simak 15 dokumen yang telah disepakati dalam KTT ASEAN ke-43, yang telah berakhir pada 7 September 2023. /Media Center KTT ASEAN 2023/Dwi Prasetya/Setkab

8. Peningkatan Koordinasi dalam mempromosikan pemberdayaan perempuan.

9. ASEAN berada di jalur yang benar untuk menjadi pusat pertumbuhan ekonomi (epicentrum of growth).

10. Penguatan ketahanan pangan, energi, kesehatan dan keuangan.

11. Pengembangan ekosistem kendaraan listrik di ASEAN didukung Jepang, China, dan Korea Selatan.

Baca Juga: Rekomendasi 7 Menu Ayam Bakar di Jember Paling Nikmat Pol, Berikut Lokasinya

12. Kerja sama ekonomi digital, diantaranya terkait pelatihan, keamanan siber, dan pembangunan infrastruktur.

13. Adopsi kerangka kerja ekonomi biru ASEAN, untuk meningkatkan kolaborasi ekonomi berwawasan lingkungan.

14. Keketuaan ASEAN 2026 dipegang oleh Filipina, menggantikan Myanmar dan dilanjutkan sesuai alfabet.

15. Sekretariat ASEAN di Jakarta berubah menjadi Markas besar ASEAN.

Demikian, informasi singkat tentang KTT ASEAN Ke-43 yang telah selesai pada Kamis, 7 September 2023, serta 15 dokumen yang telah disepakati.***

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah