Catat! Ini Lokasi dan Jadwal Penukaran Uang Baru Melalui Kas Keliling di Cirebon, Jawa Barat

- 31 Maret 2024, 10:30 WIB
Cek lokasi dan jadwal penukaran uang baru lewat kas keliling di Cirebon.
Cek lokasi dan jadwal penukaran uang baru lewat kas keliling di Cirebon. /Pixabay/WonderfulBali

PR DEPOK - Belum sempat menukarkan uang baru untuk lebaran 2024? Tidak perlu cemas, Bank Indonesia melalui kas keliling masih membuka layanan penukaran uang baru di sejumlah daerah, salah satunya di Cirebon, Jawa Barat.

Penukaran uang baru melalui kas keliling ini setiap hari selalu diserbu oleh masyarakat luas dan anda yang ingin ikut menukarkan uang baru harus siap sudah daftar di link pintar.bi.go.id.

Untuk anda yang berada di daerah Cirebon, Jawa Barat, langsung saja simak artikel ini sampai habis untuk mengetahui lokasi dan jadwal penukaran uang baru melalui kas keliling yang masih ada kuotanya.

Baca Juga: TOP 30 Peringkat Reputasi Brand Aktor Korea Bulan Maret 2024, Cek Ada Aktor Favoritmu?

Dan seperti yang diketahui, layanan penukaran uang baru melalui kas keliling maupun ke bank lainnya dibatasi hingga tanggal 5 April 2024. Jadi segera pesan dan tukarkan sebelum kehabisan kuota.

Dilansir depok.pikiran-rakyat.com dari website resmi pintar.bi.go.id pada Minggu, 31 Maret 2024, berikut lokasi dan jadwal penukaran uang baru melalui kas keliling di Cirebon, Jawa Barat.

Lokasi dan Jadwal Penukaran Uang Baru di Cirebon, Jawa Barat

Lokasi di Rest Area KM 207A Tol Palikanci arah Jawa, tepatnya di Jalan Tol Palimanan-Kanci (arah Kanci), Cirebon, Jawa Barat.

Baca Juga: Siap-siap! KJP Plus akan Cair Lagi April 2024

Penukaran uang baru tersedia tanggal 1 sampai dengan 4 April 2024 pukul 11.30-12.00 WIB.

Lokasi di Grage City Mall Cirebon, yang beralamat di Jalan Jenderal Ahmad Yani, Pegambiran, Kecamatan Lemahwungkuk, Kota Cirebon, Jawa Barat.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x