Basarnas Siapkan Langkah Antisipasi Bencana dan Kecelakaan Selama Lebaran 2024

- 9 April 2024, 20:15 WIB
Ilustrasi arus mudik Lebaran 2024.
Ilustrasi arus mudik Lebaran 2024. /Antara/Aprillio Akbar/

Himbauan untuk Masyarakat:

1. Tetap berhati-hati saat melewati wilayah rawan bencana
2. Waspada jika berkunjung ke lokasi wisata alam
3. Tidak memaksakan masuk ke dalam moda transportasi yang sudah penuh
4. Segera hubungi Basarnas dalam keadaan darurat

Info Kontak Basarnas:

- Nomor darurat 115: Untuk informasi lebih lanjut atau bantuan dalam keadaan darurat, hubungi nomor darurat 115.
- Aplikasi Rescue 115 Basarnas: Alternatif lainnya adalah menggunakan aplikasi Rescue 115 Basarnas untuk memperoleh bantuan atau informasi lebih lanjut dalam situasi darurat.

Baca Juga: Ini 56 Daftar Lokasi Sholat Idul Fitri 10 April 2024, Warga Muhammadiyah Tulungagung Cek Disini

Marsekal Madya TNI Kusworo, Kepala Basarnas, menyatakan bahwa Basarnas siap mendukung penyelenggaraan Siaga SAR khusus Lebaran 1445 H tahun 2024 melalui sinergi dengan TNI dan Polri, kementerian atau lembaga, Pemda, dan BUMN atau BUMD.

"Basarnas siap mendukung penyelenggaraan Siaga SAR khusu Lebaran 1445 H tahun 2024 melalui sinergi dengan TNI dan Polri, kementerian atau lembaga, Pemda dan BUMN atau BUMD." tutur Marsekal Madya TAnI Kusworo Kepala Basarnas dikutip PikiranRakyat-Depok.com dari Antara.***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah