Hasil Klasemen Sementara SEA Games 2023, Indonesia Ke Berapa?

- 15 Mei 2023, 17:48 WIB
Berikut ini hasil klasemen sementara pertandingan SEA Games 2023 yang digelar di Kamboja. Berapa posisi Indonesia?
Berikut ini hasil klasemen sementara pertandingan SEA Games 2023 yang digelar di Kamboja. Berapa posisi Indonesia? /Instagram @kemenpora

PR DEPOK - Ajang SEA Games 2023 telah diadakan sejak 5 Mei 2023 hingga 17 Mei 2023 di Phnom Penh, Kamboja.

 

Sekitar kurang lebih 2 hari lagi, ajang SEA Games Kamboja 2023 ini akan segera berakhir.

11 Tim di Asia Tenggara saling memperebutkan posisi medali demi memperoleh hasil dengan semaksimal dan sebaik mungkin.

Saat ini, Vietnam jadi pemimpin klasemen sementara SEA Games 2023 dengan meraih 111 medali emas.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Virgo, Cancer, dan Leo Besok 16 Mei 2023: Popularitas Diri Meningkat, Ada Teman Baru

Thailand berada di posisi ke-2 dengan meraih 92 medali emas. Sedangkan Indonesia berada di posisi ke-3 dengan meraih 72 medali emas.

Pada awalnya, Indonesia sempat berada di posisi ke-4 di bawah Kamboja yang saat itu berada di posisi ke-3.

Namun, untuk saat ini, posisi tersebut menjadi kebalik, Indonesia di posisi ke-3, Kamboja di posisi ke-4.

Kamboja yang berada di posisi ke-4 sekaligus tuan rumah telah meraih 65 medali emas, berbeda 7 medali emas dengan Indonesia.

Baca Juga: Kunjungi Anies Baswedan, Andi Amrullah Bahas Kontribusi Generasi Milenial pada Pemilu 2024

Berikut raihan medali SEA Games 2023.

1. Vietnam

Emas = 111

Perak = 94

Baca Juga: Aktor Kim Soo Hyun Gelar Jumpa Penggemar, Akui Ingin Kembali dan Mengunjungi Pulau Bali

Perunggu = 95

2. Thailand

Emas = 92

Perak = 72

Baca Juga: Ramalan Zodiak Taurus, Aries, dan Gemini Besok 16 Mei 2023: Hubungan Asmara Bertahan, Ada Peluang Bagus

Perunggu = 89

3. Indonesia

Emas = 72

Perak = 62

Baca Juga: Link Nonton My Perfect Stranger Episode 5 sub Indo: Kecurigaan Baek Yoon Young pada Ko Mi Sook

Perunggu = 84

4. Kamboja

Emas = 65

Perak = 61

Baca Juga: Ketegangan Meningkat Saat Penghitungan Suara Pemilu Presiden Turki, Erdogan Menang?

Perunggu = 106

5. Filipina

Emas = 47

Perak = 73

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer, Leo, dan Virgo Selasa, 16 Mei 2023: Waktu yang Tepat untuk Berkembang

Perunggu = 91

6. Singapura

Emas = 43

Perak = 38

Baca Juga: Rekomendasi 5 Tempat Soto di Kuningan yang Rasanya Enak dan Gurih, Berikut Alamatnya

Perunggu = 54

7. Malaysia

Emas = 29

Perak = 42

Baca Juga: Taeyong NCT Bakal Debut dengan Album Solo 'SHALALA', Ini Tanggal Rilisnya

Perunggu = 82

8. Myanmar

Emas = 20

Perak = 19

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aries, Taurus, dan Gemini Selasa, 16 Mei 2023: Buat Target yang Jelas, Ada Pencapaian Baru

Perunggu = 60

9. Laos

Emas = 6

Perak = 19

Baca Juga: 10 Tempat Soto di Pemalang yang Terenak dan Buka Setiap Hari, Berikut Alamatnya

Perunggu = 52

10. Brunei

Emas = 2

Perak = 1

Baca Juga: Ramalan Zodiak Capricorn, Aquarius, dan Pisces Selasa, 16 Mei 2023: Ada Pemasukan Keuangan Tak Terduga

Perunggu = 6

11. Timor Leste

Emas = 0

Perak = 0

Perunggu = 8.***

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: games.cambodia2023.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x