Siap-siap! Pemilik Baru Klub Manchester United Bakal Diumumkan Minggu Depan

- 12 Juni 2023, 13:45 WIB
Klub besar Liga Inggris Manchester United, baru-baru ini dilaporkan bakal segera mengumumkan kepemilikan baru.*
Klub besar Liga Inggris Manchester United, baru-baru ini dilaporkan bakal segera mengumumkan kepemilikan baru.* /Instagram @manchesterunited/

 

Bankir asal Qatar itu juga siap membantu pelunasan hutang klub, merenovasi pusat latihan klub di Carrington, serta renovasi Stadion kebanggaan Old Trafford.

Sedangkan, Sir Jim Ratcliffe mulai berubah pikiran, dengan hanya membeli beberapa persen saham di Manchester United, dengan pengambilalihan penuh berpotensi terjadi setelah tiga tahun kemudian.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Mingguan Aries, Taurus, dan Gemini, 12–18 Juni 2023: Perluas Koneksi, Manfaatkan Kesempatan

Pengambilalihan klub sebelumnya diperkirakan bakal selesai sebelum pembukaan bursa transfer musim panas tahun ini, namun hal tersebut tidak dapat memenuhi ekspektasi para fans yang sudah muak dengan kepemimpinan keluarga Glazer di Old Trafford.

Laporan tersebut menambahkan, jika Sheikh Jassim sukses mengambil alih posisi Keluarga Glazer di Manchester United, bankir asal Qatar itu siap membeli pemain pilihan Erik ten Hag untuk musim 2022-2023.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Sportsmole


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah