Tips Berkendara dengan Aman Saat Musim Hujan, Pentinh untuk Hindari Genangan Air

- 9 November 2021, 09:45 WIB
Ilustrasi berkendara saat hujan.
Ilustrasi berkendara saat hujan. /lukasrychvalsky/Pexels

Jaga jarak saat mengemudi

Mengemudi di musim hujan membuat jarak pandang Anda berkurang karena terhalang oleh derasnya air hujan.

Untuk menghindari suatu hal buruk terjadi Anda bisa mengurangi kecepatan saat mengemudi dan menjaga jarak dari mobil di depan Anda.

Baca Juga: Musni Umar Soroti 6 Wakil Pemerintah yang Jadi Tim Seleksi Anggota KPU-Bawaslu: Keppres Langgar UU?

Jalan yang basah akibat hujan sering kali menyebabkan ban selip sehingga Anda harus menjaga jarak saat berkendara dalam kondisi tersebut.

Anda setidaknya harus memiliki jarak 2 mobil antara Anda dan kendaraan di depan Anda untuk memastikan bahwa Anda memiliki cukup waktu untuk berhenti.

Hindari genangan air

Hydroplaning adalah salah satu penyebab paling umum kecelakaan di musim hujan.

Baca Juga: Anies Baswedan Dituding Bayar Buzzer tuk Tulis Komentar Positif, Tatak Ujiyati: Ini Hoaks! Diduga Mau Jatuhkan

Ini adalah fenomena ketika sebuah mobil tergelincir karena lapisan air tersangkut di antara ban dan jalan yang licin sehingga membutuhkan waktu untuk berhenti.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Car and Driver


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah