Cara Daftar Beasiswa LPDP 2023, Cek Segera karena Berakhir pada 25 Februari Mendatang!

7 Februari 2023, 17:35 WIB
Beasiswa LPDP 2023 masih di buka, segera daftarkan diri lewat situs beasiswalpdp.kemenkeu.go.id.* /Tangkapan layar situs lpdp.kemenkeu.go.id

PR DEPOK- Segera daftar beasiswa LPDP 2023, karena pendaftaran akan ditutup pada tanggal 25 Februari 2023 mendatang.

Pendaftaran beasiswa LPDP 2023 dilakukan secara online melalui situs resmi di beasiswalpdp.kemenkeu.go.id.

Tapi sebelum melakukan pendaftaran, calon penerima beasiswa LPDP 2023 disarankan untuk membuat akun terlebih dahulu agar bisa melakukan login.

Baca Juga: Spoiler One Piece Chapter 1074 Beserta Link Baca: Vivi Masih Hidup, Luffy dan Zoro Tertinggal di Egghead

Berikut ini cara buat akun beasiswa LPDP 2023:

1. Buka link https://beasiswalpdp.kemenkeu.go.id/ melalui browser atau Google

2. Kemudian klik "Masuk", lalu klik "Buat akun di sini"

3. Isi formulir, mulai dari email, kata sandi, nama lengkap, NIK, Nomor KK sesuai dengan KTP

Baca Juga: Cara Cek PIP SD-SMA yang Belum Dicairkan Lewat Link pip.kemdikbud.go.id

4. Setelah itu klik "Buat akun"

5. Terakhir cek email untuk melakukan verifikasi, jika telah berakhir maka pendaftaran akun beasiswa LPDP 2023 berhasil dibuat.

Setelah berhasil buat akun, jangan lupa melakukan persiapan dan pengecekan syarat-syarat untuk daftar beasiswa LPDP 2023.

Syarat-syarat terkait beasiswa LPDP 2023 bisa kamu cek melalui situs resmi LPDP di lpdp.kemenkeu.go.id/ klik di sini .

Baca Juga: Sinopsis dan Link Nonton Our Blooming Youth Episode 1: Kisah Cinta Park Hyung Sik si Pangeran Terkutuk

Selanjutnya, jika syarat yang diminta sudah dipersiapkan Anda bisa langsung daftar beasiswa LPDP 2023.

Ini tata cara daftar beasiswa LPDP 2023:

1. Buka link beasiswa LPDP 2023 https://beasiswalpdp.kemenkeu.go.id/

2. Isi data diri lengkap dengan informasi lainnya seputar keluarg hingga pendidikan terakhir, lalu klik "OK"

Baca Juga: Kapan Pencairan PKH Februari 2023? Intip Bocoran Jadwal Penyaluran di Sini

3. Kembali lengkapi informasi data diri lainnya, jika sudah klik "Daftar Beasiswa"

4. Dilanjut pilih jenis beasiswa LPDP 2023 yang ingin kamu daftarkan

5. Selanjutnya unggah dokumen yang dibutuhkan dalam persyaratan daftar beasiswa LPDP 2023

6. Terakhir wajib lakukan "Submit Pendaftaran", tujuannya agar bisa dapat kode registrasi alias pendaftaran

Baca Juga: Tes Visual: Temukan 3 Perbedaan dari 2 Gambar dalam 22 Detik, Apakah Bisa?

Adapun hal-hal yang akan didapatkan setelah berhasil terdaftar jadi penerima beasiswa LPDP 2023, yaitu:

1. Biaya pendidikan

2. Biaya SPP/Tuition Fee

Baca Juga: 20 Ucapan Kata-kata Romantis untuk Hari Valentine, Cocok Dikirim ke Pasangan, Pacar, Keluarga, Sahabat

3. Tunjangan buku

4. Biaya penelitian

5. Biaya Tesis/Disertasi

6. Biaya seminar Internasional

Baca Juga: Romantis! Lee Seung Gi Umumkan akan Menikah dengan Lee Da In: Dia Orang yang Ingin Aku Pertahankan

7. Biaya Publikasi Jurnal Internasional

8. Transportasi

9. Aplikasi Visa/Residence Permit

10. Asuransi kesehatan

Baca Juga: Cara Daftar Kartu Prakerja Online 2023 untuk Dapat Uang Rp600.000

11. Biaya hidup bulanan

12. Biaya kedatangan

13. Biaya keadaan darurat

14. Tunjangan Keluarga (khusus Doktor)

Baca Juga: Lee Seung Gi Umumkan Akan Menikah dengan Lee Da In Bulan April Mendatang, Airen Sudah Siap Kondangan?

Itulah penjelasan mengenai cara daftar beasiswa LPDP 2023 terbaru.***

Editor: Tuti Riyanti

Sumber: lpdp.kemenkeu.go.id

Tags

Terkini

Terpopuler