Tinggal 3 Hari Batas Pendaftaran SNMPTN 2021, Simak Syarat dan Cara Daftarnya Berikut Ini

- 22 Februari 2021, 20:23 WIB
SNMPTN 2021
SNMPTN 2021 /LTMPT Official/Instagram.com/@ltmptofficial

Pengumuman hasil seleksi SNMPTN 2021 dijadwalkan pada 22 Maret 2021 melalui laman LTMPT di https://pengumumansnmptn.ltmpt.ac.id dan laman mirror pengumuman di beberapa PTN yang akan diinformasikan kemudian.

Pendaftaran ulang peserta yang lulus SNMPTN 2021 dapat dilihat di laman PTN penerima.

Baca Juga: Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 12 Sudah Dapat Membuat Akun di prakerja.go.id, Berikut Caranya

Catatan Penting

- Pemilihan prodi disarankan tidak lintas minat.

- Tidak mendaftar menjelang jadwal penutupan atau pada hari terakhir pendaftaran.

Layanan Kontak LTMPT

Siswa yang mengalami kendala teknis dalam pendaftaran SNMPTN 2021 dapat menghubungi layanan kontak berikut.

Baca Juga: Rachland Nashidik Sebut Dana Makam Gus Dur dari Negara, Alissa Wahid: Hingga Kini Dibiayai Keluarga Ciganjur

- Telepon: (021) 3104041 - 3104042

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: LTMPT


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x