Beasiswa LPDP 2022 Tahap 2 Dibuka: Berikut Link Pendaftaran, Jadwal, hingga Kategori Beasiswa

- 5 Juli 2022, 20:16 WIB
Logo LPDP
Logo LPDP /Kemenkeu/

- Beasiswa Prasejahtera 2022

- Beasiswa Putra Putri Papua 2022

Baca Juga: Uni Eropa Terancam Krisis Energi demi Bebas dari Belenggu Panjang Rusia

4. Beasiswa Kolaborasi

- Beasiswa Kolaborasi-Kemdikbudristek

- Beasiswa Seleksi Pewawancara Beasiswa

Penting diketahui, LPDP berkomitmen untuk mempersiapkan pemimpin dan profesional masa depan serta mendorong inovasi demi terwujudnya Indonesia yang sejahtera, demokratis, dan berkeadilan.

Baca Juga: 7 Tips Lolos Seleksi Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 35, Penting untuk Diketahui!

LPDP menyelenggarakan program beasiswa magister/doktor untuk putra-putri terbaik Indonesia dan mendukung program beasiswa lainnya dari Kementerian/Lembaga terkait.

Nantinya, penerima Beasiswa LPDP 2022 tahap 2 ini akan melanjutkan studinya paling cepat di bulan Januari 2023.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Kemenkeu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x