Cara Cek Nama Siswa SD, SMP, dan SMA Penerima Dana PIP Kemdikbud 2022 di pip.kemdikbud.go.id

- 12 Oktober 2022, 08:48 WIB
Cara cek nama penerima dana PIP Kemdikbud 2022
Cara cek nama penerima dana PIP Kemdikbud 2022 /Pexels/Ahsanjaya

PR DEPOK – Berikut tata cara cek nama penerima dana PIP Kemdikbud 2022 bagi siswa SD, SMP, dan SMA.

Cara cek nama penerima dana PIP Kemdikbud 2022 dapat dilakukan melalui situs pip.kemdikbud.go.id

Siswa SD, SMP, dan SMA yang terdaftar akan menerima dana PIP Kemdikbud 2022 dari pemerintah.

Baca Juga: Apakah Karyawan yang Terkena PHK Bisa Dapat BSU 2022? Simak Penjelasannya

Setiap jenjang pendidikan SD, SMP, dan SMA akan mendapatkan dana PIP Kemdikbud 2022 berbeda-beda.

Seera cek untuk mengetahui nama terdaftar sebagai penerima dana PIP Kemdikbud 2022 dengan akses situs pip.kemdikbud.go.id.

Selain itu login di situs pip.kemndikbu.go.id untuk mengetahui nama siswa SD, SMP, dan SMA terdaftar atau tidak sebagai penerima dana PIP Kemdikbud 2022.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Capricorn, Aquarius, Pisces Rabu, 12 Oktober 2022: Sejumlah Pekerjaan Akan Membuahkan Hasil

Untuk diketahui dana PIP Kemdikbud 2022 merupakan bantuan berupa uang tunai yang diberikan kepada siswa SD, SMP, dan SMA.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x