Cara Mudah Cek Penerima PIP Kemdikbud 2023, Anak SMK Bisa Dapat Dana Bantuan hingga Rp1 Juta

- 10 Januari 2023, 07:53 WIB
Cara cek daftar nama penerima pencairan bantuan PIP Kemdikbud 2023.
Cara cek daftar nama penerima pencairan bantuan PIP Kemdikbud 2023. /Kolase tangkap layar pip.kemdikbud.go.id/

PR DEPOK - Informasi mengenai cara mudah cek penerima PIP Kemdikbud 2023, untuk anak SD SMP, SMA/SMK sederajat yang bisa mendapatkan dana bantuan hingga Rp1 juta, bisa Anda simak selengkapnya disini.

Salah satu bantuan pendidikan Program Indonesia Pintar yang disalurkan pemerintah melalui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan atau PIP Kemdikbud 2023 kabarnya akan kembali cair pada awal tahun ini.

Tujuan utama disalurkannya PIP Kemdikbud 2023 ini untuk meringankan beban biaya bulanan dari masyarakat kurang mampu, yang mana pengeluaran bulanannya ditujukan untuk pendidikan anaknya.

Baca Juga: Sinopsis dan Jadwal Tayang Drakor Our Blooming Youth yang Dibintangi Park Hyung Sik dan Jeon So Nee

Selain untuk meringankan beban biaya bulanan, program bantuan pendidikan PIP Kemdikbud 2023 memiliki tujuan lainnya, yakni menarik kembali minat dari siswa yang sebelumnya telah putus sekolah.

Mengenai besaran dana bantuan yang disalurkan, Pemerintah yang bekerjasama dengan Kemdikbud menyalurkan dana bantuan dengan nominal besaran dana yang berbeda-beda yang, dan disesuaikan dengan jenjang pendidikan siswa penerimanya, mulai dari SD, SMP, SMA/SMK Sederajat.

Bagi Anda yang belum mengetahui berapa besaran dana yang diterima, berikut ini adalah perinciannya, mulai dari jenjang pendidikan SD, SMP, hingga SMA/SMK Sederajat:

Baca Juga: Pakai KTP Cek Daftar Nama Penerima PKH 2023 tuk Ibu Hamil dan Anak Sekolah di Sini

1. Peserta didik SD/MI/Paket A, mendapatkan dana sebesar Rp450.000.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah