Beasiswa LPDP 2023 Sudah Dibuka, Simak Syarat, Link dan Cara Daftar

- 26 Januari 2023, 07:54 WIB
LPDP Resmi Membuka Pendaftaran Beasiswa Tahap Satu, Minat? Berikut Tata Caranya/foto ilustrasi dari IG @lpdp
LPDP Resmi Membuka Pendaftaran Beasiswa Tahap Satu, Minat? Berikut Tata Caranya/foto ilustrasi dari IG @lpdp /

Baca Juga: Bolehkah Balita Diberi Kopi? Begini Tanggapan Ahli Gizi

15. Beasiswa hanya diperuntukkan untuk kelas reguler atau kelas yang ditetapkan oleh LPDP, dan tidak diperuntukkan untuk kelas-kelas sebagai berikut:

- Kelas Eksekutif
- Kelas Khusus
- Kelas Karyawan
- Kelas Jarak Jauh
- Kelas yang diselenggarakan bukan di perguruan tinggi induk
- Kelas Internasional bagi pendaftar tujuan studi dalam negeri
-Kelas yang diselenggarakan di lebih dari 1 (satu) negara perguruan tinggi, atau
- Kelas lainnya yang tidak memenuhi ketentuan LPDP.

Untuk mengikuti program beasiswa LPDP, Anda bisa mendaftar melalui link https://beasiswalpdp.kemenkeu.go.id/.

Baca Juga: Cek Daftar Nama Penerima Bansos 2023 di cekbansos.kemensos.go.id

Berikut cara daftar beasiswa LPDP 2023 di link https://beasiswalpdp.kemenkeu.go.id/:

- Masuk ke tautan https://beasiswalpdp.kemenkeu.go.id/ lalu registrasi akun terlebih dahulu.

- Klik “Masuk” pada menu LPDP - Beasiswa LPDP.

- Pilih “Belum punya akun? Buat akun disini”, kemudian klik “Ok” pada pop up informasi yang muncul.

Baca Juga: Luapkan Perasaan Saat Bacakan Nota Pembelaan, Bharada E: Saya Diperalat, Kejujuran Saya Tak Dianggap

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x