PIP Kemdikbud 2023 Cair Bulan Apa? Yuk Intip Cara Cek Penerima di pip.kemdikbud.go.id

- 27 Februari 2023, 09:06 WIB
Simak cara cek penerima dana PIP Kemdikbud 2023 yang diperpanjang.
Simak cara cek penerima dana PIP Kemdikbud 2023 yang diperpanjang. /PIP Kemdikbud

PR DEPOK - PIP Kemdikbud 2023 diperkirakan akan kembali disalurkan pemerintah, untuk membantu biaya pendidikan siswa yang berasal dari keluarga kurang mampu.

Bantuan PIP Kemdikbud 2023 berupa uang tunai yang disalurkan pada setiap tingkat pendidikan seperti SD, SMP, SMA/SMK.

Bagi para siswa yang sudah memiliki Kartu Indonesia Pintar (KIP), silahkan cek penerima PIP Kemdikbud 2023 di pip.kemdikbud.go.id.

Baca Juga: Profil dan Biodata Asa BABYMONSTER, Member Andalan yang Jago Rap, Menari, hingga Menulis Lagu

Siswa yang ingin melakukan login di website resmi PIP Kemdikbud, biasanya menggunakan NISN dan NIK.

Para siswa yang mendapat bantuan pendidikan dari pemerintah. akan mendapatkan uang tunai dengan nilai yang tidak sama.

1. SD, SDLB, Paket A Rp450.000 per tahun

2. SMP/SMPLB, Paket B Rp750.000 per tahun

Baca Juga: Prediksi Skor Barito Putera vs Persib Bandung di BRI Liga 1: Jadwal, Head-to-Head, dan Rekor Pertemuan

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x