Kriteria Siswa yang Dapat PIP Kemdikbud 2023 dan Cara Cek Nama Penerima

- 19 Maret 2023, 20:55 WIB
Kriteria siswa yang dapat PIP Kemdikbud 2023 dan cara cek nama penerima.
Kriteria siswa yang dapat PIP Kemdikbud 2023 dan cara cek nama penerima. /Tangkapan layar pip.kemdikbud.go.id

PR DEPOK – Artikel ini berisi informasi mengenai kriteria siswa yang dapat dana PIP Kemdikbud 2023 lengkap dengan cara cek nama penerima di pip.kemdikbud.go.id dan benarkah dana bantuan cair maret? Simak disini.

 

Benarkah dana bantuan PIP Kemdikbud 2023 cair Maret? Simak perkiraannya disini lengkap dengan kriteria siswa yang bisa menerima bantuan dan cara cek nama penerima di laman resmi pip.kemdikbud.go.id.

Seperti yang diketahui, Program Indonesia Pintar atau PIP Kemdikbud 2023 adalah dana bantuan dari pemerintah untuk siswa SD-SMA yang berasal dari keluarga miskin.

Siswa yang masuk sebagai penerima bantuan PIP Kemdikbud 2023 akan mendapatkan BLT dengan nominal sebesar Rp450 ribu hingga Rp1 juta.

Baca Juga: Ramadhan 2023: Resep Nugget Tahu Sosis Paling Simpel dan Cocok Jadi Ide Menu Buka Puasa dan Sahur

Berikut adalah rincian lengkap bantuan PIP Kemdikbud 2023 yang diberikan pemerintah pada siswa SD-SMA yang berhak menerimanya.

1. Untuk siswa SD sebesar Rp450 ribu

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x