Cara Cek Penerima PIP Kemdikbud 2024 Pakai NISN di pip.kemdikbud.go.id

- 24 Maret 2024, 10:25 WIB
Ilustrasi penerima PIP Kemdikbud 2024.
Ilustrasi penerima PIP Kemdikbud 2024. /Unsplash/Bayu Syaits./

PR DEPOK - Informasi lengkap mengenai cara cek penerima PIP Kemdikbud 2024 memakai NIS di pip.kemndikbud.go.id bisa disimak melalui rangkuman artikel ini.

Program Indonesia Pintar atau PIP Kemdikbud 2024 merupakan salah satu bantuan sosial yang masih dislaurkan melalui Kartu Indonesia Pintar (KIP).

Penerima PIP Kemdikbud 2024 merupakan siswa SD, SMP, hingga SMA atau SMK yang telah terdaftar di DTKS Kemensos sebagai penerima bantuan.

Baca Juga: BPNT April 2024 Cair Tanggal Berapa? Simak Info Pencairan dan Cara Cek Nama Penerima di Sini

 

Siswa yang mendapatkan dana bantuan PIP Kemdikbud 2024 ini merupakan mereka yang berasal dari golongan miskin atau rentan miskin dan berusia 6-21 tahun.

Bantuan PIP Kemdikbud 2024 dikhususkan bagi siswa SD, SMP, dan SMA/sederajat dari keluarga yang tergolong miskin atau rentan miskin.

Adapun dana bantuan yang akan didapatkan melalui PIP Kemdikbud 2024 ini memiliki nominal yang berbeda-beda sesuai dengan jenjang sekolah.

Baca Juga: Resmi Daftar PHPU Pilpres 2024 ke MK, TPN Ganjar-Mahfud Minta Paslon Prabowo-Gibran Didiskualifikasi

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x