Cara Mudah Cek Nama Siswa Penerima PIP Kemdikbud April 2024 Online Pakai HP, Benarkah Sudah Cair?

- 4 April 2024, 13:15 WIB
Cara Mudah Cek Nama Siswa Penerima PIP Kemdikbud April 2024
Cara Mudah Cek Nama Siswa Penerima PIP Kemdikbud April 2024 /indonesiabaik.id

PR DEPOK - Berikut ini akan dijelaskan cara mudah cek nama siswa penerima PIP Kemdikbud April 2024 secara online pakai Hp (Handphone), benarkah sudah cair? Simak informasinya.

Saat ini, para siswa yang menantikan pencairan PIP Kemdikbud akan menerima kabar gembira. Pasalnya di bulan April 2024 PIP Kemdikbud diprediksi kembali cair dan menyasar siswa di Indonesia.

Menurut Pusat Layanan Pembiayaan Pendidikan (Puslapdik), pada tahun ini Kemendikbudristek kabarnya akan mencairkan PIP Kemdikbud untuk 18,5 juta siswa dengan anggaran dana mencapai total Rp 13,4 triliun.

Baca Juga: 6 Rekomendasi Es Campur Paling Enak di Depok, Rasanya Nyegerin dan Endul untuk Buka Puasa

Penerima PIP Kemdikbud April 2024 merupakan siswa yang berasal dari keluarga kurang mampu yang telah memenuhi syarat, termasuk terdaftar di DTKS Kemensos.

Setelah siswa dinyatakan terdaftar di DTKS Kemensos, siswa akan menerima dana PIP Kemdikbud April 2024 sesuai dengan jenjang pendidikannya mulai Rp450.000 hingga Rp1,8 juta.

Cara Mudah Cek Nama Siswa Penerima PIP Kemdikbud April 2024 Online Pakai HP

Berikut PikiranRakyat-Depok.com akan menjelaskan cara cek nama siswa penerima PIP Kemdikbud April 2024 secara online pakai Hp (Handphone).

Baca Juga: Imbas Longsor di Tol Bocimi KM 64, Pihak Waskita Akan Perketat Keamanan

- Buka link website pip.kemdikbud.go.id lewat browser.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x