Siswa di Daerah Kerap Alami Kendala Saat PJJ, Nadiem Makarim Minta untuk Belajar di Sekolah

- 11 November 2020, 11:25 WIB
Ilustrasi Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ).
Ilustrasi Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ). /Antara./

Nadiem mengaku khawatir perkembangan pendidikan formal siswa jika tidak bisa belajar dengan baik selama pandemi karena tidak mempunyai akses dan gawai.

Baca Juga: Usai Ditemukan Kasus Flu Burung, Jerman Wajibkan Seluruh Unggas Ditempatkan dalam Ruangan

"Saya khawatir mereka tidak bisa belajar apa-apa dan tertinggal," imbuh Nadiem.

Oleh karena itu, dirinya meminta siswa yang tidak mempunyai gawai bisa belajar di sekolah.

Terlebih di Kabupaten Rote Ndao saat ini berstatus zona kuning.

Baca Juga: Telah Berbicara dengan Khabib Nurmagomedov, Presiden UFC: Saya Berpikir Dia Akan Kembali

Pada kesempatan itu, Nadiem juga mengatakan bahwa saat ini kewenangan menggunakan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) ada pada kepala sekolah, termasuk untuk gaji guru honorer maupun membeli gawai yang nantinya bisa dipinjamkan ke siswa.

Kepala SMKN 1 Rote Barat Julius Ndun mengatakan selama pandemi pembelajaran dilakukan secara daring dan tatap muka.

"Kita sempat tatap muka, namun pada pertengahan Oktober lalu ada instruksi dari dinas untuk kembali belajar di rumah," ucap Nadiem.

Baca Juga: Gunung Merapi Keluarkan Guguran Lava Sejauh 700 Meter ke Arah Kali Senowo

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x