Manfaat Menggunakan Aplikasi Data Pegawai Berbasis Web untuk Bisnis

Adv
- 24 Januari 2022, 17:10 WIB
Ilustrasi aplikasi data pegawai berbasis web.
Ilustrasi aplikasi data pegawai berbasis web. /Pixabay/TayebMEZAHDIA./

Penyimpanan data karyawan menggunakan cara manual kini tidak begitu efektif. Maka dari itu, aplikasi data pegawai mulai dilirik banyak perusahaan.

Baca Juga: Ceramah Habib Rizieq Disebut Ide Awal Baiat ISIS yang Dihadiri Munarman, Guntur Romli: Sudah Waktunya Diusut!

Apa yang menyebabkan perusahaan tertarik menggunakan aplikasi dalam pengelolaan karyawan? Sebab, program data karyawan mampu menyimpan banyak data karyawan dalam satu pusat secara aman. Pastinya ini juga akan memudahkan HRD dalam melakukan pekerjaannya sehari-hari.

Di bawah ini adalah rekomendasi aplikasi data pegawai berbasis web yang Anda pertimbangkan untuk kelancaran manajemen perusahaan. Mari kita ulas satu-satu!

1. Talenta by Mekari

Rekomendasi pertama yang dapat Anda pertimbangkan adalah Talenta by Mekari. Banyak perusahaan di Indonesia sudah mempercayai software ini sebagai vendor ternama yang menyediakan program data karyawan berbasis cloud database. Jaminan kerahasiaan dan keamanan data lah yang membuat software ini dikenal andal dan terpercaya.

Baca Juga: Bajul Ijo Kembali Gulirkan Liga Persebaya Pasca Vakum Selama Dua Tahun

Dengan Talenta by Mekari, HRD dapat mengelola dan memantau seluruh data karyawan secara terperinci dan runtun. Ada pun fitur-fitur yang disediakan adalah:

- Absensi Online dengan Fitur Live Attendance
- Pengajuan Cuti dengan Fitur Time Off
- Pengajuan Klaim dengan Fitur Reimbursement
- Perhitungan Gaji dengan Fitur Payroll Pada Aplikasi
- Pemberian Slip Gaji dengan Fitur Payslip

2. Freshteam

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x