Cara Daftar TikTok Shop Online Lewat HP Tanpa Ribet dan Gagal, Bisa Langsung Jualan Produk

- 8 Juli 2022, 12:45 WIB
Ilustrasi - Cara daftar TikTok Shop 2022 secara online bisa dilakukan lewat HP. Buka situs ini dan ikuti tahapan-tahapannya.
Ilustrasi - Cara daftar TikTok Shop 2022 secara online bisa dilakukan lewat HP. Buka situs ini dan ikuti tahapan-tahapannya. /Pixabay/Antonbe.

PR DEPOK – Masyarakat bisa simak cara daftar TikTok Shop yang dapat dilakukan secara online lewat HP.

Seperti diketahui, cara daftar TikTok Shop online masih banyak dicari oleh sebagian kalangan, bahkan pengguna aplikasi itu sendiri.

Tak perlu cemas, artikel ini akan menjelaskan cara daftar TikTok Shop 2022 online lewat HP masing-masing.

Dengan daftar TikTok Shop online, produk jualan yang dijual kemungkinan besar sukses menarik peminat sekaligus pembeli.

Baca Juga: Cek Balita yang Dapat Rp3 Juta dari Kemensos, Anak Usia 0-6 Bisa Dapatkan PKH 2022 dengan Langkah Berikut Ini

Lantas bagaimana cara daftar TikTok Shop online lewat HP tanpa ribet dan gagal? Simak langkah-langkah berikut ini.

Cara Daftar Online Lewat HP

1. Kunjungi situs https://seller-id.tiktok.com/account/welcome

2. Klik "Sign up with TikTok Account"

3. Klik "Sign Up" jika belum memiliki akun, atau lakukan login dengan akun TikTok jika telah memiliki akun

Baca Juga: Cara Dapatkan Bansos Rp3 Juta dari Kemensos, Login ke Link Berikut untuk Bisa Cairkan PKH 2022

4. Setelah akun berhasil dibuat (bagi yang belum memiliki akun), login ke akun TikTok

5. Klik "Authorize" untuk mengizinkan TikTok Shop mengakses akun TikTok

6. Lakukan verifikasi kode untuk lanjut berjualan di TikTok Shop.

Setelah tahapan daftar TikTok Shop online selesai, Anda bisa menggunakannya dengan cara berikut.

1. Lakukan verifikasi dokumen dengan menekan tombol "Upload Documents"

Baca Juga: Hari Terakhir PRJ Kemayoran Kapan? Ini Tanggal dan Jadwal Konser Penutupan Jakarta Fair 2022

2. Klik menu "Add First Product" untuk menambahkan produk yang akan dijual

3. "Add Product" pada halaman Homepage

4. Untuk cara lainnya, klik pada menu "Products"

5. Klik "Add New Product" untuk mulai menambahkan produk barang yang dijual.

Sebagaimana diketahui bersama, TikTok Shop merupakan bentuk kerjasama TikTok dengan Shopify.

Baca Juga: Kapan BSU 2022 Cair? Simak Info Terbaru dari Kemnaker soal BLT Subsidi Rp1 Juta untuk Pekerja

Nantinya, dengan menggunakan TikTok Shop, terdapat fasilitas untuk menelusuri, memilih, serta membeli barang tanpa perlu keluar dari aplikasi TikTok.

Demikian penjelasan mengenai tata cara daftar TikTok Shop secara online lewat HP tanpa ribet dan gagal.***

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah