Seperti di Film, Oculus Buat Headset VR yang Bisa Bunuh Penggunanya Jika Mati dalam Sebuah Game

- 12 November 2022, 11:30 WIB
Ilustrasi- Penggunaan Virtual Reality (VR).
Ilustrasi- Penggunaan Virtual Reality (VR). /Pexels/Andrea Piacquadio./.*/Pexels/Andrea Piacquadio.

Pada tahun yang sama, Tekken Torture Tournament muncul dengan menampilkan 32 peserta yang memainkan game pertarungan Playstation populer Tekken 3 sambil mengenakan tali lengan yang memiliki kejutan listrik namun tidak mematikan.

Dan maju cepat ke dua dekade ini munculan headset VR yang dapat membunuh penggunanya apabila mati dalam sebuah game.

Baca Juga: Seorang Ilmuwan Ciptakan Alat Suicidal Machine, Tawarkan Pengalaman Sakaratul Maut Lewat VR

Luckey turut memperingatkan, bahwa sistem barunya tidak sempurna, dan bisa saja membunuh pengguna meskipun ia tidak game over dalam permainan yang dimainkan.

“Ada berbagai macam kegagalan yang dapat terjadi dan membunuh pengguna pada waktu yang salah, inilah mengapa saya tidak bekerja keras untuk benar-benar menggunakannya sendiri,”ujar Luckey.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News Pikiran Rakyat Depok.***

Halaman:

Editor: Rahmi Nurfajriani

Sumber: EuroNews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x