Cek Fakta: Beredar Video Warga Semarang Usir FPI di Tengah Rencana Safari Habib Rizieq Tahun 2020

- 29 November 2020, 20:00 WIB
Informasi keliru mengenai FPI telah diusir dari Kota Semarang di tengah rencana safari Habib Rizieq Shihab ke sejumlah daerah di akhir tahun 2020./
Informasi keliru mengenai FPI telah diusir dari Kota Semarang di tengah rencana safari Habib Rizieq Shihab ke sejumlah daerah di akhir tahun 2020./ /Mafindo

Berdasarkan hasil penelusuran fakta oleh laman Turn Back Hoax, didapati bahwa video tersebut berasal dari tahun 2017.

Baca Juga: Habib Rizieq Kabur Saat Jalani Perawatan di RS UMMI Bogor, Pihak FPI Mengaku Tak Tahu

Dengan konteks situasi saat itu terjadi penolakan warga dan ormas Kota Semarang atas pembentukan FPI dan tidak ada kaitannya dengan acara safari FPI tahun 2020.

Sehingga klaim unggahan video yang menyatakan FPI telah diusir dari Kota Semarang di tengah rencana safari Habib Rizieq Shihab ke sejumlah daerah di akhir tahun 2020, adalah informasi HOAX dan termasuk kategori FALSE CONTEXT.***

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: Mafindo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah