Cek Fakta: Beredar Kabar Ustaz Abdul Somad Melarang Umat Islam Gunakan Facebook karena Haram

- 8 September 2020, 00:21 WIB
Ustaz Abdul Somad (UAS).
Ustaz Abdul Somad (UAS). /

Baca Juga: Soal KAMI Disarankan Jadi Parpol, Refly Harun: Nanti Kita Juga 'Dungu'

Gambar asli diketahui diunggah oleh admin yang mengelola akun Facebook dan Instagram UAS pada Sabtu 15 Desember 2018 lalu.

Dalam gambar tersebut, UAS mengingatkan kepada generasi muda muslim agar tidak turut merayakan malam Tahun Baru 2019 dengan cara hura-hura, di antaranya seperti keluyuran dengan sepeda motor, apalagi hingga mabuk-mabukan.

Selain itu, UAS pun mengingatkan untuk mengisi waktu malam tahun baru dengan ikut acara zikir atau jika tidak ada, alangkah lebih baik tidur.

"Malam Tahun Baru 2019, No Bonceng No Bencong dan No Mabuk. Jangan Melalak (keluyuran, red), Ada Zikir Ikut, Tak Ada, Tidur,” demikian bunyi pesan UAS dalam unggahan gambar tersebut.

Baca Juga: Kecanduan Judi Online Hingga Alami Depresi, Mantan Supervisor Kehilangan Keluarga dan Pekerjaannya

Dengan penjelasan di atas, maka unggahan akun Facebook Jo Jo yang mengklaim Ustaz Abdul Somad (UAS) berpendapat bahwa penggunaan Facebook merupakan hal yang haram adalah tidak benar alias hoaks.***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: Turn Back Hoax


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x