Buka eform.bri.co.id/bpum atau banpresbpum.id Pakai KTP untuk Cek Penerima BLT UMKM 2021

14 Juli 2021, 14:55 WIB
Ilustrasi pencairan BLT UMKM Rp1,2 juta di eform.bri.co.id/bpum. /Dok Bank Indonesia/

PR DEPOK – Memasuki pertengahan bulan Juli 2021, masyarakat masih diimbau untuk mengakses eform.bri.co.id/bpum atau banpresbpum.idpakai KTP.

Pasalnya, dengan mengakses eform.bri.co.id/bpum atau banpresbpum.id pakai KTP, Anda bisa cek penerima BLT UMKM 2021.

Untuk itu, silakan simak cek penerima BLT UMKM 2021 di eform.bri.co.id/bpum atau banpresbpum.id pakai KTP di akhir artikel ini.

Baca Juga: Tips Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 18 dengan Penuhi Persyaratan dan Simak Cara Daftar di Link Berikut

Seperti diketahui, BLT UMKM 2021 ini akan disalurkan pemerintah sebesar Rp1,2 juta kepada para pelaku UMKM.

Hingga kini, BLT UMKM Rp1,2 juta pun masih dalam proses penyaluran oleh pemerintah melalui Kementerian Koperasi dan UKM.

Menteri Koperasi dan UKM, Teten Masduki sebelumnya memberikan keterangan terkait penyaluran BLT UMKM Rp1,2 juta ini.

Baca Juga: Vaksin Covid-19 Hanya Tersedia 250 tapi Ribuan Warga Kupang Antri Berkerumun, Panitia Batalkan Vaksinasi

Ia menerangkan bahwa BLT UMKM Rp1,2 juta sampai saat ini telah diberikan kepada 8,6 juta pelaku UMKM.

Selain itu, Teten juga mengatakan bahwa target awal pelaku yang mendapatkan BLT UMKM Rp1,2 juta yakni sebanyak 9,8 juta orang.

Adapun BLT UMKM tahap 3 merupakan sebutan versi masyarakat di sejumlah daerah di Indonesia.

Pasalnya, program BLT UMKM senilai Rp1,2 juta ini hanya akan dilaksanakan dalam dua tahap penyaluran.

Baca Juga: Mikha Tambayong Lulus S2 di Harvard University, Deva Mahenra Beri Ucapan Romantis ke sang Kekasih

Adapun BLT UMKM 2021 tahap 2 ini sendiri saat ini masih sedang dalam persiapan.

Sebagai informasi, dana yang telah tersalurkan untuk BLT UMKM 2021 yang hingga kini tercatat yakni sebesar Rp11,76 triliun.

Maka dari itu, pastikan Anda telah mendaftarkan usaha agar mendapatkan BLT UMKM Rp1,2 juta.

Selain melalui eform.bri.co.id/bpum, Anda dapat mengecek BLT UMKM Rp1,2 juta melalui Bank BNI di link banpresbpum.id.

Baca Juga: 7 Cara Penanganan Cepat Anggota Keluarga yang Terpapar Covid-19, Salah Satunya Batasi Pergerakan

Simak cara cek penerima BLT UMKM Rp 1,2 juta di BNI melalui banpresbpum.id sebagai berikut:

1. Masuk ke banpresbpum.id.

2. Masukan Nomor Induk Kependudukan (NIK) KTP.

3. Klik “Cari”.

4. Akan muncul pemberitahuan terdaftar atau tidak sebagai penerima Banpres BPUM BLT UMKM Rp1,2 juta.

Baca Juga: Politisi PAN Tak Mau Lagi Dengar Ada Anggota DPR Tak Dapat Ruang ICU, Suryo Prabowo: Emang Elu Siapa Bung?

Cara cek penerima BLT UMKM melalui BRI di eform.bri.co.id yakni sebagai berikut:

1. Akses e-form BRI melalui linkeform.bri.co.id;

2. Klik BPUM (Cek Data BPUM);

3. Jendela Penerima BPUM BLT UMKM akan terbuka;

4. Masukkan NIK dan Kode Verifikasi;

5. Klik ‘proses inqury’.

Baca Juga: Beberkan Kesalahan Terbesar Jokowi dan Luhut, Ulil Abshar: Sebut Pandemi Teratasi, padahal Kenyataannya Parah

Penerimaan BPUM sebesar Rp1,2 juta ini tidak dipungut biaya apa pun dalam proses penyalurannya.***

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Kemenkop UKM

Tags

Terkini

Terpopuler