PKH Lansia dan Disabilitas Cair Agustus 2022, Cek Nama Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

17 Agustus 2022, 17:00 WIB
Ilustrasi uang. /Unsplash/Mufid Majnun

PR DEPOK - Bansos PKH lansia dan disabilitas dijadwalkan cair di bulan Agustus 2022. Segera cek nama penerima di cekbansos.kemensos.go.id yang bisa dilakukan menggunakan handphone (HP).

Syarat untuk menjadi penerima PKH lansia dan disabilitas salah satu yakni harus tergolong masyarakat miskin atau tidak mampu.

Pencairan PKH lansia dan disabilitas hanya akan dilakukan melalui Himpunan Bank Negara (Himbara) di antaranya BNI, BRI, Mandiri, dan BTN.

Baca Juga: Cara Mendapatkan Set Top Box atau STB Gratis Kominfo Bulan Agustus di Aplikasi Cek Bansos

Sebagaimana dikutip oleh Pikiranrakyat-Depok.com dari situs Cek Bansos Kemensos, berikut penjelasan cara cek nama penerima PKH lansia dan disabilitas.

1. Login situs resmi cekbansos.kemensos.go.id untuk cek penerima PKH lansia dan disabiltas Agustus 2022.

2. Siapkan data diri untuk mengisi kolom cek nama penerima PKH lansia dan disabilitas mulai dari alamat sampai nama penerima.

Baca Juga: Nyanyikan Lagu 'Ojo Dibandingke', Farel Prayoga Berhasil Buat Ibu Negara dan Deretan Menteri Berjoget

3. Isi provinsi sesuai dengan alamat tempat tinggal.

4. Isi kabupaten atau kota tempat tinggal.

5. Isi kecamatan.

6. Isi nama lengkap penerima PKH sesuai dengan KTP dengan penerima.

Baca Juga: Delegasi Israel Kunjungi Indonesia, Eksplorasi Potensi Hubungan Bilateral Kedua Negara

7. Ketik ulang kode OTP sesuai yang ada pada situs dengan benar, kemudian klik opsi ‘Cari Data’ untuk cek data penerima.

8. Tunggu beberapa menit sampai data yang dicek sebelumnya muncul dan Anda dinyatakan resmi sebagai penerima PKH lansia dan disabilitas.

Demikian penjelasan cek penerima PKH lansia dan disabilitas cair Agustus 2022 di cekbansos.kemensos.go.id menggunakan HP.***

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Kemensos

Tags

Terkini

Terpopuler