Resmi Dibuka, Ini Syarat dan Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 52 di prakerja.go.id

10 Mei 2023, 18:43 WIB
Ini syarat dan cara daftar Kartu Prakerja gelombang 52 yang resmi dibuka. /Tangkapan Layar/@prakerja.go.id

PR DEPOK – Program Kartu Prakerja gelombang 52 kini sudah resmi kembali dibuka.

 

Peserta bisa simak kembali syarat dan cara daftar Program Kartu Prakerja gelombang 52 di www.prakerja.go.id.

Simak artikel ini untuk mengetahui syarat dan cara daftar Kartu Prakerja gelombang 52 yang kini resmi dibuka.

Peserta hanya dapat melakukan pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 52 di www.prakerja.go.id.

Baca Juga: Hari Lupus Sedunia Diperingati Hari Ini, Mari Cari Tahu Apa Itu Penyakit Lupus dan Gejala yang Dialami

Melalui laman resmi Instagram @prakerja.go.id mengumumkan jika Kartu Prakerja Gelombang 52 sudah dibuka.

“GELOMBANG 52 UDAH DIBUKA SOB! Udah pada klik ‘Gabung Gelombang’ belum di dashboard Kartu Prakerja kamu?” tulis pengumuman di laman Instagram resmi @prakerja.go.id.

Berikut ini syarat daftar Program Kartu Prakerja gelombang 52:

1. WNI dengan usia 18-64 tahun

Baca Juga: 6 Rekomendasi Tempat Bakso Terenak dengan Rating Tinggi di Cianjur, Cek Lokasi dan Jam Bukanya di Sini

2. Tidak menempuh pendidikan formal

3. Sedang mencari kerja, pekerja/buruh yang terkena PHK, pekerja yang membutuhkan peningkatan kompetensi kerja

4. Bukan pejabat Negara, pimpinan dan anggota DPRD, ASN, TNI, Polri, Kepala Desa dan perangkat desa serta Direksi/Komisaris/Dewan Pengawas pada BUMN atau BUMD

5. Maksimal 2 NIK dalam 1 KK penerima Kartu Prakerja.

Baca Juga: Tes Psikologi: Kamu Seorang Pemberani Bisa Dijelaskan dari Gambar yang Dilihat Pertama Kali

Adapun beberapa langkah untuk daftar Kartu Prakerja gelombang 52. Peserta dapat klik ‘Gabung Gelombang’ di akun masing-masing.

Berikut cara daftar Kartu Prakerja gelombang 52 di www.prakerja.go.id.

1. Buat akun dengan alamat email dan password

2. Verifikasi KTP dan KK

Baca Juga: Sinopsis Hello Ghost Dibintangi Indro Warkop dan Tora Sudiro, Remake Film Korea Genre Komedi

3. Isi data diri

4. Unggah foto e-KTP

5. Scan wajah dengan mengedipkan mata

6. Jawab pertanyaan

Baca Juga: Pertemuan Bilateral dengan Jokowi, PM Kamboja Minta Maaf atas Insiden Bendera Indonesia Terbalik di SEA Games

7. Isi pertanyaan mengenai pelatihan yang diminati

8. Verifikasi nomor HP yang masih aktif

9. Isi pernyataan pendaftar sesuai kondisi

10. Ikuti Tes Kemampuan Dasar (TKD)

Baca Juga: 17 Twibbon Hari POM TNI ke-77 dengan Desain Penuh Semangat, Cocok Dibagikan ke Sosial Media pada 11 Mei 2023

11. Kemudian klik ‘Gabung’

Tahapan pendaftaran selesai, peserta cukup menunggu penutupan gelombang Kartu Prakerja.

Peserta yang lolos Kartu Prakerja gelombang 52 akan mendapatan notifikasi yang menyatakan lolos sebagai peserta Kartu Prakerja.

Demikian informasi syarat dan cara daftar Kartu Prakerja gelobang 52 yang telah resmi dibuka.***

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: prakerja.go.id

Tags

Terkini

Terpopuler