Contoh Surat Pernyataan Gagal Prakerja Bagi Peserta yang Gagal Prakerja 3 Kali

- 24 Maret 2021, 15:05 WIB
Ilustrasi Kartu Prakerja.
Ilustrasi Kartu Prakerja. /Instagram @prakerja.go.id

PR DEPOK – Pengumuman lolos seleksi Kartu Prakerja Gelombang 15 mulai diumumkan Manajemen Pelaksana Kartu Prakerja pada Rabu, 24 Maret 2021.

Pengumuman lolos seleksi akan disampaikan melalui SMS ke nomor HP masing-masing peserta.

Peserta juga bisa mengecek lolos seleksi di dashboard akun Kartu Prakerja masing-masing.

Baca Juga: Sempat Alami Demam, Dinkes Sulsel Investigasi Kasus Warga yang Meninggal Diduga Usai Jalani Vaksinasi Covid-19

Namun, tidak semua peserta yang mendaftar bisa lolos Kartu Prakerja Gelombang 15.

Sebab, program Kartu Prakerja Gelombang 15 dibuka hanya untuk kuota 600.000 peserta penerima.

Dengan begitu, total sudah ada 2,4 juta peserta yang menerima Kartu Prakerja pada periode semester I-2021.

Bagi masyarakat yang tdiak berhasil lolos seleksi Kartu Prakerja lebih dari tiga kali, Manajemen Pelaksana Kartu Prakerja telah memberikan solusi dengan mengadukan permasalahan tersebut.

Baca Juga: KPK Ingatkan Penyelenggara Negara, Batas Waktu Penyampaian LHKPN Periodik 2020 hingga 31 Maret 2021

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x