Ciri-ciri Lolos Kartu Prakerja Gelombang 16, Bisa Diketahui dengan 2 Hal Berikut

- 29 Maret 2021, 21:12 WIB
Ilustrasi Kartu Prakerja.
Ilustrasi Kartu Prakerja. /prakerja.go.id.

PR DEPOK – Pendaftaran program Kartu Prakerja Gelombang 16 resmi ditutup pada 28 Maret 2021.

Manajemen Pelaksana Kartu Prakerja membuka pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 16 dengan kuota 300.000 peserta penerima.

Jumlah kuota ini menggenapi total target kuota Kartu Prakerja pada semester I-2021 yang telah ditetapkan pemerintah sebelumnya, yakni 2,7 juta peserta penerima.

Baca Juga: Klaim Moeldoko Sudah Siap-siap Cuci Tangan, Andi Arief: Bukan Sikap Ksatria, Mau Mencuri Tertangkap Basah

Peserta yang telah mendaftar program Kartu Prakerja Gelombang 16, saat ini hanya tinggal menunggu pengumuman lolos yang akan disampaikan Manajemen Pelaksana Kartu Prakerja.

Bagi peserta yang tidak sabar dan bertanya bagaimana ciri-ciri lolos Kartu Prakerja Gelombang 16, bias diperhatikan hal berikut ini.

Sebelumnya, harus digarisbawahi bahwa seperti apa mekanisme seleksi Kartu Prakerj Gelombang 16 dan siapa saja peserta yang dipastikan lolos, hanya diketahui oleh pihak Manajemen Pelaksana Kartu Prakerja.

Sebab, hal tersebut menjadi informasi internal milik Manajemen Pelaksana Kartu Prakerja dan tidak dapat dibocorkan ke publik.

Baca Juga: Bom Bunuh Diri di Gereja Katedral Makassar, Dewi Tanjung: Inilah Dampak Buruk Berkembangnya Paham Radikalisme

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah