Cara Akses eform.bri.co.id/bpum untuk Dapatkan Uang BLT UMKM Rp1,2 Juta di Bank BRI

- 28 April 2021, 11:50 WIB
Ilustrasi BPUM atau BLT UMKM.
Ilustrasi BPUM atau BLT UMKM. /ANTARA/Muhammad Adimaja

Sementara, 900.000 bantuan telah disalurkan kepada penerima BLT UMKM Rp1,2 juta data baru di tahun 2021.

“Sisanya kami akan percepat, mudah-mudahan tengah bulan depan sudah selesai. Karena kami ingin mengejar kuartal I, untuk membangun optimis market,” kata Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Mikro (Menkop UKM) Teten Masduki.

Agar penerima BLT UMKM Rp1,2 juta data baru 2021 bisa mendapatkan bantuannya, pelaku usaha mikro harus mendaftarkan diri terlebih dahulu di Dinas Koperasi setempat.

Baca Juga: KPK Tak Berani Periksa Azis? Arief Munandar: Muncul Spekulasi 'Boleh Tangkap Siapapun Tapi Jangan Sentuh DPR'

Berikut ini cara mengajukan permintaan di Dinas Koperasi kota/kabupaten, untuk mendapatkan dana BLT UMKM Rp1,2 juta di tahun 2021:

1. Siapkan dokumen

Dokumen yang wajib dilampirkan untuk pengajuan calon penerima, yakni fotokopi e-KTP, fotokopi NIB atau SKU dari kepala desa/kelurahan.

2. Serahkan dokumen

Calon penerima baik perseorangan atau yang dihimpun dalam kelompok diajukan kepada dinas yang membidangi koperasi dan UKM di kabupaten/kota.

Baca Juga: Puluhan Travel Gelap Bawa Penumpang Mudik Diamankan Polda Metro Jaya

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Kemenkop UKM


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah