Berapa Lama Proses Evaluasi Kartu Prakerja Gelombang 19? Simak Estimasi Waktunya Berikut Ini

- 27 Agustus 2021, 08:20 WIB
Ilustrasi Kartu Prakerja Gelombang 19.
Ilustrasi Kartu Prakerja Gelombang 19. /Instagram @prakerja.go.id

Sebagai informasi, pemerintah melanjutkan program Kartu Prakerja dalam program pemulihan ekonomi nasional (PEN) tahun 2022 dengan alokasi anggaran Rp11 triliun.

Baca Juga: Terdampar di Perbatasan Turki, Pengungsi Afghanistan Alami Kelaparan hingga Sakit

"Ini untuk peningkatan kemampuan atau skill pekerja, baik reskilling maupun upskilling," ujar Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto seperti dikutip Pikiranrakyat-depok.com dari Antara.

Menurut dia, Kartu Prakerja akan masuk ke dalam pos perlindungan masyarakat yang dianggarkan sebesar Rp153,7 triliun pada tahun depan.***

Halaman:

Editor: Sitiana Nurhasanah

Sumber: Instagram @prakerja.go.id ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah