Terakhir Hari ini! Status Kepesertaan Kartu Prakerja Gelombang 18 Bisa Dicabut Jika Tidak Lakukan Hal ini

- 22 September 2021, 17:15 WIB
Ilustrasi imbauan membeli pelatihan pertama Kartu Prakerja.
Ilustrasi imbauan membeli pelatihan pertama Kartu Prakerja. /Instagram.com/@prakerja.go.id

Link Cara Membeli Pelatihan Kartu Prakerja

Jika telah selesai membeli dan mengikuti pelatihan Kartu Prakerja, peserta akan mendapatkan sertifikat pelatihan.

Baca Juga: Cara Memberi Ulasan di Dashboard Kartu Prakerja untuk Dapatkan Sertifikat Pelatihan

Sertifikat pelatihan diberikan sebagai bukti peserta telah menyelesaikan pelatihan Kartu Prakerja.

Sertifikat pelatihan dapat dilihat peserta di dashboard akun Kartu Prakerja.

Jika sudah mendapatkan sertifikat pelatiha, maka Manajemen Pelaksana Kartu Prakerja akan memberikan jadwal untuk pencairan insentif Kartu Prakerja.

Baca Juga: Cara Mencairkan Insentif Kartu Prakerja Sebesar Rp2,4 Juta

Insentif Kartu Prakerja sebesar Rp2,4 juta akan diberikan secara bertahap sebesar Rp600.000 per bulan dalam waktu 4 bulan.

Insentif Kartu Prakerja akan berikan melalui transfer ke rekening atau e-wallet peserta.

Oleh sebab itu, pastikan peserta telah menghubungkan rekening atau e-wallet ke akun Kartu Prakerja.

Halaman:

Editor: Bintang Pamungkas

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x