Cara Cek Daftar Nama Penerima PKH 2021 Jawa Barat Online Pakai NIK KTP

- 19 Desember 2021, 15:01 WIB
Berikut cara cek daftar nama penerima PKH 2021 Jawa Barat.
Berikut cara cek daftar nama penerima PKH 2021 Jawa Barat. /Pemprov Jabar

3. Selanjutnya, Anda akan masuk ke halaman “Pencarian Lebih Lengkap”.

4. Kemudian, pilih kota/kabupaten, kecamatan, desa/kelurahan, serta RT/RW.

5. Pilih Tipe Bantuan.

6. Pilih Tahapan (Tersedia 1 sampai 4).

7. Cek kembali apakah data yang sudah Anda masukan benar.

Baca Juga: Cara Daftar BLT Lansia dan Penyandang Disabilitas untuk Dapatkan Bansos Rp2,4 Juta

8. Kemudian klik tombol “Terapkan”.

9. Selanjutnya akan muncul data penerima bansos yang sesuai dengan data wilayah yang dicari.

Jika mengalami kendala terkait bansos di Jawa Barat, warga dapat menghubungi Hotline Bantuan Sosial Jawa Barat ke nomor WhatsApp 0856-9739-1854.

Baca Juga: Cara Membuat Kartu Keluarga Sejahtera KKS untuk Dapat Bantuan Top Up Rp600 Ribu

Halaman:

Editor: Bintang Pamungkas

Sumber: bansos.pikobar.jabarprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah