Segera Daftar DTKS Kemensos 2022 Lewat Aplikasi Cek Bansos, Ketahui Bocoran Pencairan PKH dan Kartu Sembako

- 19 Februari 2022, 16:45 WIB
Ilustrasi bantuan.
Ilustrasi bantuan. /Pixabay/EmAji

- Data pendaftar baru akan dimusyawarahkan pihak desa/kelurahan untuk diputuskan status kelayakan masuk DTKS Kemensos.

- Hasil musyawarah data lalu dimuat dalam berita acara yang ditandatangani oleh kepala desa/lurah dan perangkat desa lainnya.

Baca Juga: Link Live Streaming Leeds United vs Manchester United di Liga Inggris Minggu, 20 Februari 2022 Pukul 21.00 WIB

- Dinas sosial lalu memverifikasi dan memvalidasi data dengan instrumen lengkap melalui kunjungan rumah tangga.

- Data tersebut kemudian diinput operator desa/kecamatan di Aplikasi Sistem Informasi Kesejahteraan Sosial (SIKS).

- Data lalu diproses, divalidasi, dan diverifikasi kembali dinas sosial sebelum dilaporkan kepada bupati/wali kota.

Baca Juga: Facebook dan Meta Terlempar dari Daftar 10 Perusahaan Top Dunia, Rugi hingga 240 Miliar Dolar AS

- Bupati/wali kota kemudian melaporkan hasil verifikasi dan validasi data kepada gubernur, dan diteruskan kepada menteri.

- Data yang sudah lengkap akan diproses Himpunan Bank Milik Negara (Himbara), kantor kelurahan, dan kantor wali kota/kabupaten.

- Terakhir akan dibuatkan rekening bank dan diberikan Kartu Keluarga Sejahtera (KKS).

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Kemenko PMK Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x