Login pip.kemdikbud.go.id untuk Cek Penerima PIP 2022, Siswa SD, SMP, dan SMA Bisa Dapat hingga Rp1 Juta

- 21 Maret 2022, 08:48 WIB
Berikut ini cara cek penerima bansos PIP melalui link pip.kemdikbud.go.id agar siswa SD, SMP, SMA dapat hingga Rp1 juta.
Berikut ini cara cek penerima bansos PIP melalui link pip.kemdikbud.go.id agar siswa SD, SMP, SMA dapat hingga Rp1 juta. /Dhad Zakaria/Antara

Berikut ini cara cek penerima PIP 2022 lewat link pip.kemdikbud.go.id.

1. Kunjungi link pip.kemdikbud.go.id, bisa lewat browser HP ataupun komputer.

Baca Juga: 7 Tips Hentikan Kebiasaan Menyentuh Wajah untuk Cegah Masalah Kulit

2. Masukkan sejumlah data yang diminta, seperti Nomor Induk Siswa Nasional atau NISN, tanggal lahir, dan nama ibu kandung.

3. Klik 'Cari' untuk memulai proses pencarian data.

Tunggu hingga proses pencarian data selesai.

Jika nama terdaftar sebagai penerima PIP 2022, maka akan muncul informasi di layar.***

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah

Sumber: pip.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x